Begitulah hidup, ia menyajikan
banyak pilihan, banyak warna dan banyak perbedaan. Semua bercampur dalam
kehidupan yang tak jarang terasa sangat menyulitkan. Bagaimana tidak
menyulitkan, dalam hidup ini tercampur dua hal yang saling bertentangan, dua
jenis yang bertolak belakang dan dua kubu yang berseberangan. Ada suka ada juga
duka, ada bahagia ada juga kesedihan, ada kesualitan dan ada kemudahan. Banyak pilahan
terhampar dalam hidup, banyak perbedaan tersaji disetiap hari. banyak hal yang
bersebrangan datang silih berganti menghiasi langkah hidup ini.
Walau begitu, Jalanilah sesuai kenyataan yang ada. terima adanya semua pasti ada hikmahnya, nikmati segala yang kita punya karena esok belum tentu yang kita punya akan tetap kita punya. Yang sekarang kita miliki belum tentu juga masih kita miliki diesok hari.
Jangan berhenti ataupun mundur kembali. teruslah maju, teruslah perjuangkan mimpi mimpimu, hidup ini pilahan dan bila kita telah memilih serta telah memutuskan maka selaknyalah kita harus memperjuangkannya hingga titik akhir kehidupan.
Jangan hanya diam tapi bergerakalah karena
yang hidup pasti bergerak. Jangan hanya diam, berjuanglah dan terus berjuang untuk
merubah karena hidup itu pilihan dan setiap pilihan menuntuk kita untuk
memperjuangkan.Dan setiap perjuangan pasti menginginkan perubahan.
0 komentar:
Posting Komentar